Impian

Waktu kan terus berjalan, dan tak akan pernah berhenti. Sementara ini langkah apa yang telah kita perbuat dan lewati. Jangan pernah berharap akan sampai pada puncak bilamana kita tak pernah berniat lalu membuat langkah awal untuk sampai pada tujuan yakni puncak impian tersebut.

Jangan pernah kau mengharapkan sesuatu yang kau impikan apabila kau tak berupaya dan hanya terdiam tak berdaya. Tak berbuat sesuatu untuk mencapainya. Jika detik ini, hari ini kau mau merintis dan melakukan langkah kecil untuk impianmu maka hari esok atau kedepannya kau akan mendapatkannya. Layaknya kau hari ini menanam pohon buah dan kau akan mendapatkan buah itu empat atau limatahun kedepan. Bahkan setelah kau berhasil memanen kau bisa berbagi kepada orang yang kau sayangi disekitarmu. Barang siapa yang mennama ia akan menuai. Semoga apa yang kau tanam didunia ini bukan untuk kebahagiaan duni melainkan untuk dunia dan akhirat.Alampun akan menyertai dan Allah tidaklah buta bagi orang-orang yang senantiasa mau berusaha untuk terus mencapai puncak.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Follow by Email
Instagram
Telegram
WhatsApp
FbMessenger
URL has been copied successfully!